Kolom Prima

Kolom Prima adalah kolom baja tulangan prefab yang terbuat dari kawat baja keras U-50, yaitu hasil dari penarikan dingin yang dilas secara elektronik bersamaan dengan menggunakan mesin listrik mutakhir. Kelebihan proses ini, menjamin jaringan besi beton dengan penampana yang homogen dan kekuatan kawat tidak menyusut selama pengelasan.

PENGGUNAAN
  1. Pembesian sloof dan kolom rumah
  2. Pembesian sloof dan kolom tembok
SPESIFIKASI STANDAR
  • Diameter : 4 mm sampai 12 mm ร˜ Beugel : 4 mm
  • Tegangan leleh karakteristik : 5000 kg/cm2 (U-50)
  • Tegangan geser tiap kampuh las : 2500 kg/cm2
  • Spasi beugel : 15 cm, Panjang : 6 m
KEUNTUNGAN
  • Tegangan leleh karakteristik
  • 5000 kg/cm2
  • Digolongkan dalam kualitas U-50
  • Adhesi antara kolom prima dengan beton mengendalikan jarak dan lebar setiap retak di dalam beton
  • Menjamin ketepatan perhitungan konstruksi beton
PENGHEMATAN
  • Penggunaan bahan lebih sedikit
  • Mempercepat waktu dan menjamin kelancaran pelaksanaan Mengurangi biaya tenaga kerja (harian kerja)
  • Menghemat biaya pembangunan
KEMUDAHAN
  • Kolom Prima dibuat sesuai kebutuhan sehingga tidak dibutuhkan pemotongan jaring di lokasi sehingga tidak ada sisa yang terbuang
  • Pemasangan tidak memerlukan keahlian khusus
  • Pengawasan di lapangan lebih mudah

Untuk informasi lebih lengkap dan pemesanan produk Kolom Prima ini, silahkan menghubungi kami melalui telepon, WhatApp dan email yang telah tersedia di website ini.


kembali

Scroll to Top